UJI 2 SAMPLE BERPASANGAN PAIRED SAMPLE t-TEST 4

Manajemen
Modul Riset Akuntansi
UJI 2 SAMPLE BERPASANGAN
(PAIRED SAMPLE t-TEST)
4
Manajemen
71
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Objektif:
Mahasiswa dapat menguji perbedaan rata-rata antara samplesampel yang berpasangan menggunakan R-Programming
Manajemen
72
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
 Paired sample t-Test adalah uji t dimana sample saling berhubungan antara satu sample dengan sample yang lain
 Sampel berpasangan diartikan sebagai sebuah sampel dengan subyek yang sama namun mengalami dua perlakuan
atau pengukuran yang berbeda seperti subyek A mendapat perlakuan I, kemudian perlakukan II
 Tujuan dari pengujian ini adalah untuk menguji perbedaan rata-rata antara sample-sampel yang berpasangan.
 Contoh: Apakah ada perbedaan berat badan sebelum dan sesudah mengkonsumsi obat penurun berat badan?
Manajemen
73
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Analisis yang diperlukan:
Hipotesis :
 Ho : tidak ada perbedaan antara sebelum dan sesudah adanya perlakuan
 Ha : ada perbedaan antara sebelum dan sesudah adanya perlakuan
Manajemen
74
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Kriteria pengambilan keputusan :
1. Menggunakan nilai signifikan / P-Value
Jika nilai signifikan / P-Value > 0,05 ; maka Ho diterima
Jika nilai signifikan / P-Value < 0,05 ; maka Ho ditolak.
2. Menggunakan perbandingan antara t hitung dengan t tabel
Nilai t tabel didapat dari α (taraf nyata / tingkat signifikan) dengan derjat bebas / degree of freedom (df).
Jika t hitung > t tabel ; maka Ho ditolak
Jika t hitung < t tabel ; maka Ho diterima.
Manajemen
75
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Contoh Kasus:
Sebuah perusahaan mie instan akan melakukan penelitian terhadap produk mereka sebelum dilakukan promosi dengan
setelah dilakukan promosi. Data didapat dari 7 lokasi dengan data sebagai berikut :
No. Sebelum Sesudah
Manajemen
1.
224
255
2.
231
251
3.
223
254
4.
251
225
5.
264
245
6.
222
268
7.
235
215
76
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
LANGKAH-LANGKAH PENGERJAAN
1. Tekan icon R Commander pada desktop kemudian akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini.
Gambar 4.1 Tampilan menu awal R commander
Manajemen
77
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
2. Pilih menu Data, New data set. Masukkan nama dari data set adalah normalitas1 (tanpa spasi) kemudian tekan
tombol OK
Gambar 4.2 Tampilan menu New data set
Manajemen
78
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Gambar 4.3. Tampilan New Data Set
Kemudian akan muncul Data Editor
Manajemen
79
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Gambar 4.4. Tampilan Data Editor
3. Masukkan data dengan var1 untuk sebelum, var2 untuk sesudah. Jika Data Editor tidak aktif maka dapat diaktifkan
dengan menekan RGui di Taskbar windows pada bagian bawah layar monitor. Jika sudah selesai dalam pengisian
data tekan tombol Close. Untuk mengubah nama dan tipe variabel, dapat dilakukan dengan cara double click pada
variable yang ingin di setting. Pemilihan type, dipilih numeric pada semua variabel. Tekan icon R Commander pada
desktop kemudian akan muncul window data editor Data Set : data penjualan .
Manajemen
80
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Gambar 4.5 Tampilan Variabel editor sebelum
Gambar 4.6 Tampilan Variabel editor sesudah
Manajemen
81
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
4. Kemudian masukan data skor sesuai dengan soal
Gambar 4.7 Tampilan isi Data Editor
Manajemen
82
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Selanjutnya, pilih window R-commander akan muncul tampilan :
Gambar 4.8 Tampilan Sript Window
Manajemen
83
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
5. Untuk mengecek kebenaran data yang sudah dimasukkan, tekan tombol View data set maka akan muncul tampilan
seperti gambar di bawah ini. Jika ada data yang salah, tekan tombol edit data set, lalu perbaiki data yang salah.
Gambar 4.9 Tampilan View data penjualan
Manajemen
84
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
6. Jika data sudah benar, pilih menu statistika,means, paired t-test maka akan muncul menu seperti gambar di bawah ini
Untuk uji 2 sampel
berpasangan
Gambar 4.10 Tampilan menu olah data
Manajemen
85
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Kemudian akan muncul
Gambar 4.11 Tampilan Paired t-Test
Untuk kolom pertama pilih sebelum dan yang kedua pilih sesudah kemudian tekan tombol OK
Manajemen
86
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
7. Maka akan muncul hasil pada output window sebagai berikut :
Nilai df=n-1
Nilai probabilitas
Gambar 4.12 Tampilan Output
Manajemen
87
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Analysis
 Dari hasil di atas dapat disimpulkan bahwa probabilitas p-value = 0,454.
Oleh karena probabilitas > 0,05 maka Ho diterima, atau promosi yang dilakukan manajer untuk melakukan promosi
ternyata tidak efektif untuk meningkatkan penjualan mie instan.
 Atau bisa menggunakan t table yang didapat dari nilai df dan nilai taraf nyata.
Nilai df sebesar 6 dengan taraf nyata sebesar 5% maka didapat nilai t table sebesar 1,903.
Nilai tersebut lebih besar daripada nilai t hitung yang hanya sebesar -0,8006.
Oleh karena nilai thitung < t table maka Ho diterima, atau promosi yang dilakukan manajer untuk melakukan
promosi ternyata tidak efektif untuk meningkatkan penjualan mie instan.
Manajemen
88
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Gambar 4.13 T table
Manajemen
89
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
Latihan:
1. Seorang peternak ingin meneliti apakah ada perbedaan penjualan ayam sebelum dan sesudah adanya virus
H1N1.Adapun jika diambil dari 8 lokasi adalah sebagai berikut :
No.
Manajemen
Sebelum
Sesudah
1.
21
13
2.
22
12
3.
23
11
4.
21
11
5.
22
11
6.
12
12
7.
13
12
8.
11
13
90
Manajemen
Modul Riset Akuntansi
1.
Hipotesis yang diperoleh dari soal diatas adalah…
Ha diterima
2. Nilai p-value pada soal diatas adalah…
0.01268
3. Nilai mean of the differences dari soal diatas adalah…
6.375
4. Nilai t hitung dari soal diatas adalah…
3.3249
5. Maka kesimpulan dari soal diatas adalah…
Ada perbedaan penjualan ayam sebelum dan sesudah adanya virus H1N1
Manajemen
91